Gambaran Pasar
Harga Emas Hari Ini - Fundamental dan Teknikal Analisis

Analisis Harga Emas Hari Ini

24-03-2022 10:17

Emas merupakan salah satu komoditas yang paling sering ditradingkan terutama di pasar nasional. Para trader Indonesia kerap melakukan perdagangan di pair XAUUSD karena dianggap sebagai safe heaven asset. Tim analis dari ZFX Indonesia selalu memberikan pandangan atau analisa terkait harga emas setiap harinya. Berikut adalah analisis atau prediksi harga emas hari ini.

Analisis Fundamental Emas Hari Ini

Analisis harga emas hari ini sudah disadur dari beberapa sumber yang terpercaya dan diolah kembali oleh tim analis ZFX. Dapatkan berita dan analisis fundamental terbaru dari ZFX di dalam artikel ini.

Emas Naik meski NFP Positif

Angka NFP yang dirilis pada New York session Jumat lalu membawa hasil positif bagi perekonomian AS. Kendati demikian, emas yang sudah bearish sejak Jumat lalu dibalas bullish pada London session hari ini. Tampaknya, invasi Rusia atas Ukraina mewarnai alasan dibalik gerakan bullish XAUUSD pada hari ini.

Analisis Teknikal Emas Hari Ini

Analisis emas hari ini diambil dari pergerakan harga emas terbaru. Tim analis dari ZFX melakukan riset mendalam untuk menyajikan analisis yang teraktual untuk mempermudah Anda dalam mencari peluang di market.

Analisis Emas Senin, 04 April 2022

Bila kita analisis XAUUSD pada timeframe H4, kita dapat melihat bahwa memang Gold berada dalam trend bearish dalam jangka pendek. Meski demikian, harga sudah berhasil break resistance H4 pada pembukaan sesi London hari ini.

Kita dapat mengantisipasi peningkatan lebih lanjut dari XAUUSD dengan mengidentifikasi pola QM yang terbentuk secara H4.

Trading idea:

Order: BUY LIMIT 1922.15
SL: 1915.40
TP 1: 1928.00
TP 2: 1936.00
TP 3: 1945.00
Risk: Max 1-2% Equity (Medium risk set up)
Reason: QM H4, overall trend bullish

Disclaimer : Trading idea by this channel are provided as general market information for educational purposes. There is risk losing money in trading. Past performance is not necessarily indicative of future results.

Untuk mempelajari lebih lanjut tentang cara trading emas yang lebih terstruktur, Anda bisa bergabung di komunitas trading Z Academy. Komunitas ini memberikan analisis dan berdiskusi terkait pergerakan harga terbaru untuk berbagai pasangan mata uang. Join Z Academy di sini!